Siapa yang mau kabur?

1334 Kata

Tok … Tok … Tok …. "Tolong! Bos tolong! Tolong … Bos!" Teriak suara wanita paruh baya yang terdengar sangat panik. Mendengar itu. Felix dan juga Erick menatap ke arah pintu secara bersamaan. "Ada apa ini?" Ucap Erick yang segera bangun dari kursinya dan secepatnya berjalan menuju pintu untuk membukanya. Krekkk …. Pintu pun terbuka. Erick melihat Bu Minah yang terlihat sangat panik dan wajahnya sudah basah oleh keringat. "Ahh … Bos! Tolong … Tolong nyonya," ucap bi Minah dengan napas tersengal-sengal. Mendengar itu, Erick langsung panik dan dia berteriak kepada bi Minah. "Ada apa? Mengapa bibi terlihat sangat panik? Kenapa dengan Syifa? Kenapa dia?" Tanya Erick yang belum sempat bi Minah menjawabnya. Erick segera berjalan melewati dirinya dan berlari menuju kamarnya, untuk memeri

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN