Ch.106 Salah Pilih Lawan

886 Kata

“Kalian tidak berbuat kasar pada Tuan Austin, kan?” tanyanya sambil menatap mereka bergantian. Dona tertawa kecil, mengibas-ngibaskan tangannya. “Tidak usah bertanya, Chiara. Melihat wajah mereka saja kita sudah tahu hasilnya,” ujarnya dengan nada mengejek yang sukses membuat Tyler mendesah pelan. Nathalie menambahkan sindiran dengan senyum mengejek. “Jadi, apa kalian berhasil menghajar Austin?” tanyanya. Damien menghela napas panjang, ekspresi wajahnya tampak berusaha menahan kesal. “Si bodoh ini dikalahkan dengan mudah,” ucapnya, menunjuk Tyler membuat Tyler melotot tak terima. “Secara fisik, kami bukan tandingan dua pengawal Austin, dan secara ekonomi, kami ini seperti rakyat miskin di depan Austin. Jadi... intinya kami dihajar habis-habisan secara mental,” lanjut Damien. “Hahah

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN