SMP • 43

990 Kata

KECEMASAN berlebih membuat Raffa tidak bisa berkonsentrasi. Dia terus menatap layar ponselnya yang tak kunjung mendapat balasan dari Riri. Raffa menghela napasnya saat ia merasakan sikuan dari Diva yang duduk di sebelahnya. "Fokus, Pak." Raffa mendesah lagi. Mereka sedang meeting, tapi dia tidak bisa menyimak dengan serius seperti biasa. Isi otaknya ke mana-mana, belum lagi hatinya yang gundah tak keruan jurusannya. Dia sudah menghubungi Nayla bahkan Ethan, tapi tak ada tanggapan apa-apa. Sepasang suami istri itu seperti sedang menyembunyikan sesuatu darinya. Raffa menatap jam dinding dengan hati bertanya-tanya, Kapan waktu berlalu dan hari pernikahannya tiba? **** Sedangkan Riri kehilangan ponselnya. Dia tidak tahu kapan benda persegi empat itu diambil darinya, tapi ia tidak bisa me

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN