Chapter 19

1419 Kata

Suara pemberitahuan keberangkatan dan kedatangan terdengar saling bersahutan di bandara Internasional Soekarno Hatta. Dipenuhi oleh orang-orang yang saling pelukan selamat datang dan kepergian. Dipenuhi oleh senyum bahagia karena pertemuan dan tangis sedih karena perpisahan. Di lain sisi, seorang wanita melangkahkan kakinya dengan tegas keluar dari gate kedatangan sembari menarik koper berwarna merah muda. Pandangannya menatap lurus ke depan dengan kacamata hitam yang terpasang di matanya. Setelah melewati penerbangan yang memakan waktu puluhan jam, akhirnya Clarissa tiba di Jakarta. Matanya mengamati area sekitar yang terlihat familiar di matanya. “Semuanya masih sama,” gumam Clarissa sembari menghembuskan napas panjang. Wanita itu lantas mengulas senyum ketika melihat seorang pria be

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN