BAB 59| Mengubah Rencana

2356 Kata

*** Setelah selesai mandi bersama, Jesslyn dan Gerald keluar dari kamar mandi. Jesslyn menemukan sebuah paperbag di atas meja dekat pintu, dan ternyata isinya adalah pakaian ganti yang disediakan oleh Gerald untuknya. Saat mereka mandi tadi, Alesha yang masuk ke dalam kamar untuk mengantarkan paperbag tersebut atas perintah Gerald sebelumnya. “Baju ganti untukmu di mana? Kau tidak meminta Alesha membawanya?” tanya Jesslyn sambil memegang paperbag di tangan, menatap lelaki itu yang tengah melangkah ke arah meja samping ranjang. Tubuhnya hanya dibalut oleh handuk berwarna putih sebatas pinggang. “Bajuku ada di ruang ganti,” jawab Gerald tanpa melihat ke arah Jesslyn. Ia berhenti di samping ranjang, lalu mengulurkan tangan dan meraih ponsel yang tergeletak di atas meja, membawanya ke depa

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN