17. MoonCake

1600 Kata

“Aril … Aril …. Aril ….” Kabiru menutup telinganya tatkala mendengar teriakan Sahnum yang sangat kencang. Belum lagi teriakan para orang-orang di sebelahnya yang juga tampak antusias meneriaki nama-nama personil band Peterpan itu.  Saat ini jam setengah tujuh malam dan mereka sudah sampai di gelora bung tomo tempat diadakan konser yang sekarang dipenuhi dengan lautan manusia. Kabiru terus memegang tangan kiri Sahnum agar Sahnum tidak  pergi dari tempatnya.  Berdesak-desakan, bercampur dengan banyak orang, asap rokok dan bau aneh tercium di indra penciuman Kabiru, Andai bukan demi Sahnum, ia tidak akan mau ikut nonton konser. Kabiru tidak suka berdesak-desakan seperti ini yang membuat tubuhnya terhimpit dari kanan kiri. Namun melihat senyum sumringah Sahnum membuat Kabiru tidak menyesalin

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN