Eps. 47 Aku Tidak Mau Balikan Denganmu!

1232 Kata

Daun telinga Greta serasa tersengat mendengar perkataan Neil barusan. Apa dia tak salah dengar? Mudah sekali pria itu mengatakannya tanpa beban dan rasa bersalah sedikitpun. Apa dia tak punya hati atau apa? Neil bukan zombie, kan? "Balikan? Lalu Siska mau kamu taruh di mana?" "Mudah saja, Siska akan aku putus setelah ini." Greta makin terperanjat saja mendengarnya. "Neil, kamu benar-benar gila. Lalu kamu anggap apa Siska itu? Lagi, saat ini dia sedang hamil anakmu, bukan? Pria macam apa kamu meninggalkan benihmu?" "Aku ragu itu benihku. Bisa saja itu milik pria lain, kan? Aku benar-benar tulus menyampaikan padamu bila aku ingin balikan denganmu. Kamu mau, kan?" Greta semakin merah padam mukanya mendengar itu. Mudah sekali Neil berkata dengan entengnya. Dia pikir dia mau balikan setelah

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN