SELAMAT MEMBACA - - - - - Saat David sampai di rumah seniman tatto itu, David langsung menjelaskan sesuatu pada seniman itu dan setelahnya meminta Luci untuk duduk di bangku yang sudah di sediakan sang seniman, sementara David duduk di ranjang kecil yang ada di sana dengan posisi lebih tinggi dari kursi yang Luci duduki. David meminta Luci membuka jaket nya dan membuka sedikit bahu kemejanya karena David ingin menandai Luci tepat di punggungnya, David sengaja memilih bagian punggung agar tidak terlalu mencolok dan sedikit tertutup, selain itu ada bekas jahitan di sana dan David ingin tanda itu menutupi bekas jahitan di punggung bawah bahu Luci. Luci benar-benar mengikuti semua yang David ucapkan termasuk membuka punggung sebelah kirinya dan membiarkan seniman itu bekerja dengan al

