Ep.124 Hidup adalah Pilihan

2238 Kata

Hari yang cerah di dunia The 7, terkhusus Negeri Maple, negeri paling subur, kaya hasil pertanian serta peternakan. Tidak seperti Negeri Salju yang kaya oleh batu berlian, tetapi minim hasil alam. Demi bahan makanan warganya, Li Guowei bertandang ke Negeri Maple untuk menawarkan aliansi dengan Kaisar Wei. Xiaoli tidak marah dengan hengkangnya Li Guowei, akan tetapi ia merasa kehilangan setelah sekian lama mereka bersama. Ia menerima kehadiran Li Guowei dengan tangan terbuka. Tampilan Li Guowei dalam pakaian khas Negeri Salju yang didominasi warna putih serta kemilau berlian, terlihat mewah bak seorang dewa langit. Apalagi kekuatannya meningkat pesat. Ia berada satu tingkat di atas Wei Xiaoli, ditambah pengikut yang berkekuatan dahsyat, Li Guowei bisa saja memulai perang. Dengan menjadi Ka

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN