98: PERADILAN ANAK

1306 Kata

Nina berlari menuju pintu keluar terminal kedatangan internasional. Lalu langsung mengarah ke pelataran parkir dan mencari sebuah sedan dengan nomor polisi seperti yang tertera di ponselnya. Dapat! Ia cepat mendekati kendaraan tersebut, mengetuk kaca jendela di sisi pengemudi. Ciuman mesra di dalam kontan berakhir. Deya mengatupkan bibir, sementara Gail menoleh seraya mencengir. Sahabat Ara itu lalu menurunkan kaca jendela dan membuka kunci pintu. “Kan gue udah bilang, gue naik taksi aja,” ujar Nina. “Malah jadi gangguin lo berdua ya?” “Terus driver lo bakal tau siapa lo? Tanpa izin, diam-diam ngevideoin lo. Emang lo ngga paham gimana dahsyatnya netizen Indonesia? Lo, Ara, Gala dan Lindi tuh sama tenarnya sekarang, Nin,” balas Gail. “Mana gue tau, kan gue ngga mainan sosmed lagi,” ta

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN