Pelakor

2013 Kata

Selamat membaca! Ketika jarum jam dinding kamar telah menunjukkan waktu pukul 02.30 dini hari, terlihat seseorang yang tengah menanti kepulangan suaminya masih terjaga dengan kedua mata yang terarah ke layar televisi, tapi tidak dengan pikirannya yang saat ini melayang membayangkan sedang apa suaminya saat ini bersama wanita yang pernah singgah di hati Tama. Wanita itu tampak gelisah, hingga detik ini ia masih belum mengetahui kabar terkini tentang kondisi Nathalie, bertanya pun tak mampu karena Tama tanpa sengaja meninggalkan ponselnya di atas ranjang, membuat mereka tak saling berkomunikasi. "Sudah jam segini tapi Tama masih belum pulang. Apa keadaan Nathalie masih mengamuk ya, makanya Tama tidak bisa pulang dan memutuskan untuk menginap di sana? Ah, aku benar-benar mencemaskan keadaa

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN