86. Ikut ke Kantor

2205 Kata

Suasana restoran berbintang itu cukup ramai pengunjung terbukti dari meja yang hampir penuh menyisakan dua meja di dekat dinding kaca yang menghadap indah luasnya kota. Restoran itu berada di lantai 68 sebuah hotel ternama, berada di pusat kota. “Wah, ramai, ya," ucap Shakila seraya mengedarkan pandangan menatap beberapa tamu lainnya yang kebanyakan kaum muda. “Di sini terkenal karena view-nya.” Melirik dinding kaca yang memperlihatkan indahnya kota saat malam. Restoran itu menempati tiga lantai, di sana, lantai di bawahnya yang berfungsi sebagai bar dan di rooftop. “Wah, indah sekali. Mobil-mobil yang berjalan itu terlihat kecil,” ucap Shakila disertai senyuman kagum. Julian memperhatikan Shakila tanpa jeda, melihat senyuman manis istrinya yang begitu polos membuat hatinya bergemur

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN