Kemesraan Ranjang

2019 Kata

Anyelir diam mematung dengan pertanyaan sang suami yang terkesan berani dan percaya diri. “Mau kamu percaya atau gak sama Mas saat ini, Mas Cuma mau kamu dengerin kata-kata Mas sebagai suami kamu, ntah kamu terima atau gak. Mas gakmau tahu, Mas akan egois kali ini demi menyelamatkan rumah tangga kita, paham kamu…” ucap dengan tegas dan menatap tajam penuh intimidasi kearah Anyelir sang istri. Tangan kekarnya meraih dagu sang istri dan membiarkan sang istri menatapnya dengan terpaksa. “Tatap mata, Mas. Dengarkan baik-baik kali ini, karena Mas tidak akan mengulangi semua yang Mas ucapkan kali ini, karena mengingatnya saja Mas enggan apalagi mengulang kata untuk membahas semua yang telah terjadi. Tapi, karena sepertinya kamu tidak mempercayai dengan apa yang terjadi dengan Mas tadi malam, d

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN