85. Erika Keanu 6

1596 Kata

Sofi selalu memberikan waktu untuk ayah dan anak itu berbicara, usai menyediakan makanan hasil buatannya sendiri, Sofi pamit. Oke memilih kembali masuk ke ruang kerjanya, memeriksa beberapa pekerjaan yang masih harus periksa terlebih dahulu. Sofi dan Arfa memang memilih untuk tidak memiliki anak, setelah keduanya mengalami trauma yang begitu membekas dalam hati masing-masing. Apakah setelah memutuskan untuk tidak memiliki anak kehidupan mereka bahagia? Tentu saja Keduanya memiliki banyak waktu untuk bersama lebih banyak dari pasangan lainnya. Apakah ada sesal dalam hati setelah melihat Nadia dan Arik akhirnya memiliki seorang anak? Tentu saja tidak. Sofi dan Arfa kerap meminta Nadia datang, membawa serta Eros dan mengambil alih anak itu untuk mengurangi rasa rindunya memiliki anak.

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN