Kian Bertambah

1854 Kata

Kaisar yang geram pada akhirnya menyuapkan sesendok oatmeal ke mulut istrinya. Dia perhatikan semenjak Kristal keluar dari kamar mandi gadis itu terus melamun, saat berganti pakaian, di meja rias, hingga berlanjut di meja makan. "Aku bisa sendiri, Kai." Mendorong pelan tangan suaminya dengan sendok yang masih menggantung di udara. "Makananmu sudah pasti akan habis jika kau memakannya dengan benar, perhatikan isi piringmu, memang apa yang kau pikirkan?" Lelaki itu meninggalkan kursinya kemudian duduk tepat di samping Kristal. "Biar aku suapi saja." Kristal menarik napas, memperhatikan piringnya lalu mangkuk suaminya. Pantas Kaisar tak sabar untuk menyuapinya karena sarapan suaminya itu telah bersih tak tersisa. Bukan karena Kristal tak lapar, dia juga membutuhkan banyak energi setela

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN