CHAPTER: 9

1703 Kata

Aku tak tahu harus bilang kau cerdik atau jahat, tapi yang pasti kau pintar mengambil kesempatan dalam kesempitan ~Artesha Christy Panggalila~ Angga berjalan di samping Arsa sambil memeluk pinggang Arsa dengan posesif, sedangkan Arsa hanya diam menatap rumah megah dan mewah bak istana yang kata Angga adalah rumah mereka. Bayi Hydar terlihat sangat tenang di pelukan Arsa, Angga hanya bisa berdoa semoga bayi itu akan terus tenang agar tak ada kecurigaan yang timbul dalam diri Arsa. Senyum bahagia terukir jelas di bibir Angga, bahkan ia sudah lupa kapan terakhir kalinya ia tersenyum bahagia di dalam hidupnya. "Ini beneran rumah kita, Angga?" "Iya, kita sudah menikah satu tahun yang lalu, di sini tempat di mana kita melangsungkan pernikahan. Waktu itu kamu pakai gaun pengantin yang sangat

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN