Suara gemuruh terdengar jelas di ufuk madrid pagi ini , sementara alisa duduk seraya tersenyum manis bersama dave , pagi ini dave mengajaknya makan seraya bersantai menikmati kopi di sebuah cafe . " kau terlihat sudah baik al" ucap dave sembari memakan buah yang sudah di potong " yaa.. tapi bekas luka ini sangat menggangguku" alisa tampak frustasi karna di wajahnya terdapat bekas luka yang mulai memudar . " sudah kau obati ?" tanya dave kembali " sudah , tapi menghilangkannya sangat lama , oh ya sepertinya aku sudah sangat membenci christian , kemana si b******k itu pergi" ucap alisa seraya mengerang kasar , dave tersenyum sinis kini meminum kopi nya. " kau sepertinya terus mengingatnya" balas dave menatap wajah alisa lekat. " tentu saja , ia pria yang membuatku seperti ini lalu ia p