20 - Minta Apa?

2236 Kata

Alex berjalan memasuki mansion Jello dengan langkah tegap, menatap pada penjuru arah mansion tidak ada tanda keluarganya yang sedang berkumpul. Atau mungkin mereka semua masih tertidur. Alex menghempaskan tubuhnya ke atas sofa sambil memijat keningnya yang masih terasa pusing. Untung saja Natha yang mengantarnya ke sini, sehingga Alex tidak perlu menyetir sendirian dalam keadaannya seperti ini. ntah sebanyak apa wanita sialan itu memberinya obat perangsang yang membuat kepala Alex sampai sekarang masih pusing karena efeknya. “Kau baru sampai?” Alex terlonjak mendengar suara Claire yang bertanya padanya. Alex menatap pada gadis itu yang duduk di depannya menatap Alex dengan tatapan tajam gadis itu. Alex mendesah berat dan mengambil sebotol air minum di atas meja dan meminumnya. “Iya

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN