Di sebuah rumah di pinggiran kota, keluarga tiga orang duduk di sebuah meja makan. Dua seorang pasangan parubaya dan satu lagi adalah wanita dewasa. "Tadi aku gak sengaja papasan sama Kak Luna," ucap perempuan itu pada kedua orang tuanya. Pasangan wanita itu tampak terkejut, saling memandang satu sama lain. "Di mana kamu liat dia?" tanya wanita parubaya yang tidak lain adalah ibunya. "Di Mall, dia kayaknya enggak hidup susah deh." Perempuan itu, Tasya, menatap ibu dan ayahnya dengan tatapan sulit di artikan. "Kenapa kamu enggak ajak Luna pulang, Tasya?" tanya ibunya dengan helaan nafas, "Udah lima tahun, Luna.amsih marah sama kita." "Aku udah bilang kalau Mama sama Papa kangen, tapi Kak Luna enggak peduli. Dia mungkin jadi simpenan orang kaya–" "Apa?!" Pria parubaya itu berseru kage