33. aku akan lebih berusaha, Vee

1344 Kata

Entah apa yang dikonsumis Oma hingga tensi darah dan asam lambungnya naik. Meski berulang kali mengatakan baik-baik saja, tapi sorot mata Oma mengatakan sebaliknya. Ia masih terlihat sakit, bahkan lemas. "Oma," Panggil Venus, karena wanita paruh baya itu hanya terfokus pada Kalila yang kini ada di atas tempat tidurnya. "Oma baik-baik saja, Vee." Ucapnya meyakinkan Venus. "Oma nggak jaga makan atau nggak minum obat, ya?" Selidik Venus, yang juga ikut duduk di tepian tempat tidur. "Oma hanya kangen kalian." Oma tersenyum. "Kenapa nggak ke rumah aja kalau kangen, nggak harus sakit kayak gini." Venus menyentuh tangan Oma yang terasa lebih hangat dari suhu normal. "Oma nggak punya alasan untuk datang kesana, malu kalau hanya bermodalkan rindu." "Oma," Lirih Venus. "Oma boleh kapan aj

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN