BAB 86 KEMAMPUAN BARU

1247 Kata

BAB 86 KEMAMPUAN BARU Madam Lexsis benar-benar berdiri kaku, tidak bisa bergerak tapi genggamannya masih erat pada gagang senjata apinya yang terarah pada Anelies. "Katakan siapa yang membeliku?" Bibir Madam Lexsis terlihat berkedut kaku, kelihatanya dia juga kesulitan menahan dirinya untuk tidak bicara. "Karen." Madam Lexsis menyebutkan nama yang tadi juga sudah dia sebutkan berulang-ulang di dalam rongga kepalanya. "Siapa Karen?" "Teman Pablo." Persis seperti dugaan Pangeran Serkan dan Omar jika Pablo mengenal baik pembelinya. "Kau akan melupakan semua kejadian hari ini atau kepalamu akan sangat sakit jika coba mengingatnya!" Anelies bicara dengan tegas sambil menatap tajam ke dalam manik mata Madam Lexsis yang masih berdiri kaku. Selain membaca pikiran, sekarang Anelies juga b

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN