Damon berdiri di sudut jalan dimana Alex dulu tertabrak. Ia melihat dan mencoba memikirkan bagaimana tiap posisi serta keadaan pada masa itu. Ia mencari tiap bagian yang menurutnya hilang seperti CCTV yang dinyatakan rusak. Ia melihat banyak kejanggalan karna setahu Damon di jalan itu orang-orang benar-benar memperhatikan setiap fasilitas yang sudah tersedia. Saat pria itu memutar tubuhnya tanpa sengaja ia menangkap sosok tegap berjalan menghampiri dirinya dengan tatapan tajam sembari menghembuskan rokok yang ia pegang. "Tumben sekali kau berada disini ?" tanya Ian dengan wajah santai sembari memperhatikan pria dingin didepannya itu. "Bukan urusan mu." Balas Damon dengan santai lalu memalingkan pandangnnya. Damon berjalan menjauhi Ian Namum pria itu menahan kuat pergelangan Damon mem