CrossVeltdun

1033 Kata

Jovanka menyesal. Perempuan itu menyesal karena telah mendorong  Jevan  masuk ke dalam pintu dan membuat laki-laki itu  menghilang di balik pintu. Bukan,  bukan menyesal karena dia telah mendorongnya dan membuat Jevan harus memilih hidup kembali. Tapi penyesalannya mulai terasa ketika dia menemukan pintu dengan nama Jovanka Abriela. Mungkin  semua itu akan mudah jika hanya ada satu pintu namun lihatlah apa yang ada di hadapannya sekarang. Ada sekitar seratus pintu lebih dengan nama yang sama.   Jovanka  memegang keningnya.  "Sial,  harusnya aku tidak mendorong  Jevan,"  Sesal Jovanka.  Dia tidak mungkin  masuk ke sembarang pintu. Dia harus menemukan pintu yang tepat untuk kembali atau dia akan tersesat lagi.  Gadis itu sudah menghabiskan waktu dua jam untuk  mengecek pintu di hadapannya.

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN