BAB 59: THE PROPOSAL

1851 Kata

Liang mendekati sang putri, memeluknya erat, membiarkan Lian menangis hingga napasnya terputus-putus. Lian memang anak terakhir, namun Lianlah yang paling sering ditinggal sendiri meski Liang dan Alisha menitipkannya di tengah orang-orang yang mencintai Lian juga. Liang dan Alisha kala itu tak berencana untuk memiliki buah hati lagi. Sulitnya merawat Zhen dan Zeline dengan keunikan khusus keduanya membuat pasangan itu ketakutan jika Tuhan menitipkan penerus kembali. Namun, manusia tak akan bisa menghindar dari ketentuan Tuhan bukan? Peluang kehamilan kurang dari 1% yang masih mungkin terjadi meski menggunakan pengaman, terjadi pada Alisha. Lian tumbuh sehat di rahim sang ibu walaupun Alisha kerap merasa tertekan karena kondisi anak kembarnya. Setelah 36 minggu ia menempati ruang di tubuh

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN