Eps. 136 Membuat oranglain iri

1453 Kata

“Bagaimana rasanya menjadi salah satu diantara mereka?” -Author- *** Author P.O.V Juan kembali fokus pada laptopnya. Tok tok tok.... Daun pintu tiba – tiba terdengar. “Masuk!” titah Juan kemudian Ternyata yang mengetuk pintu adalah Haris. Dia nampak kaget saat melihat nyonya besarnya tidur dengan posisi dipangku. “Stop. Berhenti disitu saja,” titah Juan cepat Mendengar hal tersebut, Haris langsung menghentikan kakinya. “Bicaralah,” imbuh Juan lagi Haris yang paham, langsung mengutarakan maksud dan tujuannya. “Baiklah. Ikuti saja sesuai yang kita rencanakan tadi. Dan untuk laporan selanjutnya, biarkan Maria atau Lini saja yang kesini,” tutur Juan tegas “Baik Pak,” jawab Haris dan berlalu pergi. Sesuai perintah Juan, laporan selanjutnya hanya boleh para wanita saja yang masuk

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN