Bab 33. Feli Lupa

1216 Kata

Happy Reading. "Ibu!" Feli mengingat dulu ibunya sudah pernah menghilang seperti ini karena putus asa. Sakitnya itu yang semakin hari semakin parah, kondisi gagal ginjal yang di alaminya sudah sangat lemah, sampai memutuskan untuk pergi dari rumah sakit karena biaya pengobatan yang semakin besar. Hanya berpangku pada sang putri untuk biaya pengobatan karena Jane sudah tidak memiliki keluarga yang mau membantunya. Tetapi Feli selalu memberi semangat pada Ibunya, dan berjanji akan terus mencari biaya untuk pengobatan sang Ibu. Feli masih terus berusaha mencari ibunya, dia berjalan ke arah kamar mandi dan menghela nafas lega ketika terdengar ada suara gemericik air dari dalam. Ternyata apa yang di takutkan tidak terjadi. Sepertinya sang ibu sedang membersihkan diri. Feli sungguh merasa ta

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN