41. Happy Birthday Kenzie

2108 Kata

"Karena pria sejati tak hanya menyingkirkan pria lain dari wanita nya, tetapi juga harus mampu menyingkirkan wanita lain dari dirinya." ------- "Sayang," Alya membuka mata perlahan dan mendapati Kenzie yang baru saja bangun dari tidurnya. "Iya sayang, apa?" balas Alya seraya sesekali mengusap kedua mata nya pelan. "Apa aku bisa memintamu untuk memasakkan Nasi Goreng Oriental untuk sarapan kita?" tanya Kenzie hati-hati. Alya tertegun. Bingung dengan sikap aneh Kenzie beberapa hari ini. "Nasi Goreng Oriental? Yang benar saja Ken, seingatku dulu kau selalu menolak mentah-mentah apapun itu yang berbau Chinese Food," jawab Alya sedikit tidak percaya. Kenzie mendesah, "Tapi aku sangat ingin makan itu sekarang," Alya menarik napas dalam-dalam. "Baiklah, aku buatkan sekarang." **** Aly

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN