Kerja sama yang saling menguntungkan

1257 Kata

Kaisar menghembuskan napasnya mengingat kejadian dua hari lalu dimana teriakan Vanesa membuat keluarganya yang lain termasuk Bumi datang ke lantai dua. Vanesa menceritakan apa yang dilakukan Kaisar dan Dea membuat Kaisar mendapatkan nasehat panjang dari Arif Bagaskara sedangkan Haris Bagaskara menghukum Kaisar San melarang Kaisar datang ke Kamar Dea. Tentu saja itu semua membuat Kaisar kesal dan ia sudah beberapa hari ini hanya bertemu Dea saat makan pagi dan Makan malam karena Dea dimonopoli para Ningrum, Vanesa dan Najwa. Kaisar mengambil ponselnya dan ia menghubungi Dea, ia ingin mengetahui saat ini Dea sedang berada dimana, sejujurnya ia ingin sekali memeluk Dea dan mencium Dea. Keinginan yang tidak bisa ia lakukan karena Tantenya yang menyebalkan. Apalagi Bumi juga memperingatkan di

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN