Extra Part 4 - Rumah di Desa

2146 Kata

Sabtu (17.03), 27 Maret 2021 ----------------------- Sebulan berlalu sejak Sintha dan Xavier pulang dari berbulan madu. Kini keduanya sudah menempati rumah baru mereka di sebuah desa yang indah. Rumah yang sederhana namun sangat cantik. Lantainya dilapisi kayu yang dipelitur. Dindingnya dilapisi batu alam yang diukir indah. Terdapat dua kamar di rumah itu dan keduanya berada di lantai dua. Selain kamar, dilantai dua juga terdapat kamar mandi, perpustakaan yang menyatu dengan ruang kerja Xavier dan Sintha, serta balkon yang menghadap halaman depan. Sedangkan di lantai pertama terdapat dapur, kamar mandi yang menjadi satu dengan ruang cuci pakaian, ruang keluarga yang di salah satu dindingnya terdapat perapian, serta ruang tamu. “Xavier, apa tidak sebaiknya kita membuat satu kamar lagi

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN