'Ciuman'yang Berdosa

1654 Kata

“Siapa cowok ini?” suara Levi menjadi berat dan tajam. Aurielle yang baru sadar Levi ada di sana langsung terperanjat. “Levi? Kamu di sini?” Levi melangkah maju, tiap hentakan langkahnya terdengar keras. “Gue udah nelpon lo berkali-kali. Chat gue lo read, tapi nggak dibales.” Netranya menggelap, penuh campuran cemburu dan amarah. “Sekarang gue malah ngeliat lo pulang dirangkul sama cowok lain?” Sky refleks maju, ekspresinya tetap tenang tapi protektif. “Tenang dulu, bro. Dia lagi sakit. Gue cuma nganterin dia pulang, itu aja.” “Tutup mulut lo!” bentak Levi dingin. “Gue nggak nanya lo. Gue lagi nanya tunangan gue.” Tatapannya kembali ke Aurielle. “Jawab gue, Auri. Lo kemana seharian? Kenapa lo nggak bales pesan gue?!” Aurielle mengerjap, kaget mendengar bentakan Levi padahal badann

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN