86 - Proses Kontrak Jiwa

1263 Kata

"Apa?" Menyadari pijakannya mulai bergetar lebih hebat, Cecilia reflek mengambil lompatan untuk mundur dari lokasi. Aksi lompatan yang mana bertepatan dengan apapun tengah coba menerobos keluar dari balik tumpuk tulang-belulang sisa tubuh Demonic Beast, akhirnya sampai juga untuk berhasil menyibak segala penghalang. Melempar tumpuk tulang-belulang sisa tubuh Demonic Beast berserak kesegala arah, hadir melayang diatas udara tepat dihadapan Cecilia, tampak adalah sebuah makhluk aneh menyerupai gumpalan darah merah gelap. "Kau telah memutuskan untuk menerima penawaran, dengan kata lain, kau juga menyepakati untuk terikat kontrak jiwa denganku!" Tak seperti momen sebelumnya, suara misterius kini bukan menggema didalam kepala Cecilia, itu hadir dari sosok makhluk aneh tengah melayang dihad

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN