95. bisnis baru

1415 Kata

Albi menatap gemas ke arah istrinya, dimana wanita itu berjalan dengan perut yang semakin terlihat membuncit. Usia kandungan Isyana sudah menginjak enam bulan, rencananya awal bulan depan, mereka akan melangsungkan acara tujuh bulan atau yang lebih keren disebut dengan baby shower. Jangan tanya bagaimana hebohnya acara tersebut nanti, sebab Ajeng akan memastikan menjadi acara baby shower termewah yang pernah ada, tapi Ajeng tidak akan membiarkan awak media meliput acara tersebut. Bagi Ajeng kehadiran wartawan hanya akan mengurangi kebahagiaan acara tersebut. Selama lima bulan terakhir, Albi belum bisa beraktifitas seperti semula, meski begitu Albi sudah sangat membaik bahkan kembali bekerja seperti sebelumnya, hanya saja ia tidak terlalu memforsir. Setiap dua minggu sekali Albi masih

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN