Ingin Pergi Jauh

969 Kata

Sesampainya di tempat tujuan, Beby berjalan memasuki taman. Sepi. Di kejauhan terlihat sepasang kekasih sedang duduk berdua. Di jarak sekitar sepuluh meter ada seorang lelaki tengah berdiri membelakangi sambil menelepon. Tak terlihat batang hidung Riana di sana. Beby duduk di sebuah bangku panjang tanpa sandaran. Ia segera meraih ponsel di tas lalu menelepon Riana. “Halo, Beb!” Suara kas Riana menyahut di seberang, lemah lembut dan seperti tidak bertenaga. “Lo dimana? Gue udah sampe taman ni,” jawab Beby. “Gue di rumah. Di taman... ngapain?” Beby tersentak kaget mendengar jawaban Riana. Pertanyaan di benaknya terjawab sudah ketika ia melihat sosok lelaki duduk di sampingnya, Roland. Beby langsung mematikan ponsel dan memasukkannya ke tas. “Jadi... kamu yang kirim chat itu? Kenapa ha

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN