Story Of Love - Bab 15

1473 Kata

Perdebatan di antara Dave dan Andini pun menjadi pertanyaan besar bagi Joe, apalagi Joe merasa akhir-akhir ini Dave sangatlah susah menerima panggilan serta pesan darinya. Bahkan Dave terkesan bersikap cuek saat Joe meminta saran untuk acara pernikahannya bersama Rachel, alhasil Joe menyiapkan segala sesuatu nya hanya berdua bersama Rachel. Joe yang saat ini sedang duduk di hadapan kolam renang itu hanya terdiam sepi dan terhanyut dalam pertanyaan-pertanyaan dalam hatinya, banyak hal yang sebenarnya tidak di mengerti olehnya. Air matanya menetes kala mengingat sosok ibu besar baginya, ibu besar yang juga ibu kandung dari Andini. “Kalau saja Ibu masih hidup, beliau pasti membantu ku menyiapkan semua ini.” Ucap nya dalam hati, ia merasa hidup di dalam kesendirian. Ia merasa tidak ada satu

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN