Chapter 12

1386 Kata

Two Months Later. Setelah melewati sidang perceraian yang berjalan sangat lancar selama 2 bulan penuh, kini status Aleana dan Lutfi di pengadilan resmi telah bercerai. Dan Aleana akan mencoba untuk merelakan apa yang telah terjadi. Meski tentu saja Aleana masih belum bisa mengikhlaskan perceraiannya dengan Lutfi sepenuhnya. Namun, seperti kata Liliana, semua ini pasti berlalu dan ia akan menemukan kebahagiaannya. Untuk sekarang, ia hanya akan memercayai ucapan mantan mertuanya itu. Dan entah mengapa, ada sedikit perasaan lega setelah ia dan Lutfi resmi dinyatakan telah bercerai. Ia tak tahu kenapa perasaan itu muncul di saat seperti ini. Padahal ia masih bisa mengingat dengan jelas betapa hancurnya ia 2 bulan yang lalu saat Lutfi memutuskan untuk bercerai dengannya. Namun kini, Aleana

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN