Sore itu Jam menunjukkan pukul 17.00 WIB, dimana jadwal Jay mengadakan Pers conference guna mengklarifikasi gosip yang telah beredar dengan liar selama ini. Jay dengan penampilan rapi dengan mengenakan kemeja lengan panjang hitam dan celana panjang hitam plus kacamata hitam yang sudah terpasang di wajahnya. Dengan di iringi oleh enam orang pengacara dan CEO serta sang manager yang selalu mendampingi Jay berjalan memasuki aula gedung agensi yang telah ramai oleh para awak media. Tak lupa Kanaya berada di barisan para rombongan dimana Jay memimpin perjalanan. Begitu Jay memasuki Aula para wartawan sudah langsung menyerbunya dengan sorot camera dan lampu blitz yang sedari Jay memasuki Aula hingga Jay duduk tidak berhenti berkilatan. Setelah memastikan semuanya duduk dia menatap ke arah

