Chapter 21

1105 Kata

Jason dan Leah kini dalam perjalanan menuju rumah Leah. Keheningan tercipta di dalam mobil Jason. Keduanya tak bicara apapun. Leah hanya menatap keluar jendela, menatap jalanan yang ramai. "Apa sepupumu masih di sini?" tanya Jason pura-pura tidak tahu, memecah keheningan yang ada. Leah menoleh lalu menggeleng. "Dia sudah pulang ke Irland. Sebentar lagi hari pertunangannya." Jason ber-oh ria. "Apa kamu juga akan ke Irland menghadiri pertunangannya?" "Tentu saja, dia adalah sepupuku. Kamu juga mau ikut? Bersamaku?" "Apakah boleh?" Jason bertanya dengan nada suara tak enak. "Tentu saja boleh, kamu calon tunangan sekaligus kekasihku," ucapnya malu-malu. Jason tersenyum lebar. Entah kenapa ia merasa sangat bahagia dengan ucapan terakhir Leah. "Aku akan datang kalau begitu." Mobil Jaso

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN