Papa Mertua

2064 Words

"Telpon jam segini nggak apa - apa?" tanya Dana. "Udah jam delapan, nggak apa - apa kok," jawab Ana sambil mengemil abon kesukaannya. Dana menghubungi mertuanya sambil duduk di depan Ana, mereka sedang di meja pantry. Jangan lupakan pulpen dan kertas sudah disiapkan takutnya ada perintah yang harus diingatnya nanti. Panggilan sudah tersambung tapi baru panggilan ke 2 sudah di reject sama papa mertua. Dana bingung. "Di reject," ucap Dana. "Lagi ada kerjaan kali," jawab Ana santai. Hanya berlangsung 1 menit kebingungan itu karena sekarang hape Dana berbunyi ada panggilan videocall dari papa Aris. Apakah tadi hanya voicecall makanya di reject? "Halo pa," sapa Dana duluan. "Ya... kenapa Dan?" tanya papa Aris. Lho gimana sih, bukannya tadi dia yang disuruh menelpon? Berani nanya? Ngga

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD