Kekalahan

1587 Words

Kaisar menyunggingkan senyumannya melihat tingkah Yogi yang menurutnya terlihat sangat konyol. Ia bahkan bisa dengan mudah melumpuhkan mereka semua tanpa bantuan Gatra apalagi para bodyguardnya. Yogi duduk dihadapan Gatra dan Kaisar dan ia menatap Kaisar dengan dingin membuat Gatra hanya bisa menghela napasnya, mencoba menetang Kaisar hanya akan membuatnya babak belur jika Kaisar berkeinginan untuk menghajarnya. "Perkenalkan saya Yogi Romansyah tunangan Dea," ucap Yogi mengulurkan tangannya membuat Kaisar menatap uluran tangan Yogi itu dengan sinis apalagi Yogi bersihkukuh mengaku sebagai tunangan Dea. Yogi kesal karena Kaisar tak kunjung menyambut uluran tangannya, Kaisar menatapnya dengan tatapan dingin dan tidak menunjukkan ketakutan padanya. Yogi menurunkan tangannya dengan tatapan

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD