Masalah Lagi

2104 Kata

Setelah sesi meeting via zoom , wanita bertopeng itu lantas bangkit dari atas brankar itu, melepas pakaian rumah sakit yang dia gunakan, lalu tersenyum penuh rasa bangga karena pada akhirnya dia bisa membantu laki-laki itu seperti yang dulu laki-laki itu lakukan untuknya, ketika dia terpojok pasca di khianati oleh kekasih dengan berpura-pura menjadi kekasihnya, dan kali ini dia membantu laki-laki dengan cara yang sama , dengan memerankan peran Miss S, yang bahkan dia sendiri tidak tahu. Tidak mengharapkan imbalan, tapi Leon tetap mentransfer sejumlah nominal ke akun bank wanita itu. Iya, laki-laki itu tentu saja Leon. Leon yang kini sudah mendapatkan mandat untuk memegang enam puluh persen saham perusahaan milik Suci, juga milik Rengganis. Paling tidak sampai Rengganis kembali. "Thank b

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN