Hubungan khusus

1070 Kata

Pagi ini Oliv memang telah berjanji kepada Sunny untuk datang ke Kediaman orang tuanya, yang selama ini ditinggali Sudrajat dan Clara. Rumah yang menjadi kerja keras orang tuanya itu, rumah yang menyimpan banyak kenangan dan setiap melihat rumah itu, ada hal yang membuatnya meneteskan air matanya karena jujur saja ia sangat sedih. Saga memperhatikan Oliv yang saat ini terlihat muram selama perjalanan menuju kediaman mendiang orang tuanya. Saat ini Oliv, Saga, Rama dan Sunny telah berada didalam mobil menuju Kediaman Benardin. "Ada apa?" Tanya Saga kepada istrinya ini yang terlihat sedang berpikir keras saat ini. Oliv mengalihkan pandangannya menatap Saga dengan sendu. "Cerita kamu kenapa!" Pinta Saga dengan nada memerintah. Oliv menghela napasnya, sejujurnya ia sangat sedih saat ini, ap

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN