FWB : Siapa yang harus dipercaya?

1200 Kata

Raffa meletakan ransel yang berisi peralatan fotografi nya di atas meja dan melepas jaket parka berwarna hijau army yang dikenakannya. Setelah itu dia memanggil Syera dengan suara lantang hingga membuat Lydia yang tengah berada di dapur terkejut dengan teriakan putra sulungnya itu. “Syera!” panggil Raffa lagi dengan intonasi suara yang masih meninggi, karena panggilan pertamanya tidak mendapat sahutan dari adiknya itu. Pria itu marah karena merasa telah dibohongi oleh Syera yang mengatakan sudah tidak memiliki hubungan dengan pria yang sudah jelas-jelas harus dihindari. Padahal sudah berulang kali dia mengingatkan adiknya itu untuk menjauhi dua pria tersebut. Entah apa yang ada dipikiran adiknya itu yang sama sekali tidak mengindahkan peringatannya. Mungkin dikiranya peringatannya itu

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN