Chapter 47

1418 Kata

Sejak kejadian di kantin terakhir kali, Olivia benar-benar mulai menunjukkan perhatiannya pada Delwyn sesering dan sebisa mungkin. Setiap pagi, Olivia akan mengajak Delwyn sarapan pagi. Begitu pula, dengan makan siang. Saat malam tiba, Olivia mengirim pesan berisi ucapan selamat malam pada pria itu. Terkadang pula, Olivia menanyakan kabar dan berbagai pertanyaan lain hanya untuk memastikan keadaan Delwyn. Jika seseorang diperlakukan seperti itu secara tiba-tiba, orang itu pasti akan langsung bertanya penyebabnya. Akan tetapi, berbeda dengan Delwyn yang bahkan tidak mempertanyakan keanehan tersebut. Hingga membuat Olivia merasa sedikit kesal karena diabaikan. Bagaimana tidak? Setiap mereka bertemu, yang Delwyn bahas hanya Clarissa, Clarissa, dan Clarissa. Dan bukan tentang hal baru, tapi

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN