130. Kebersamaan

1385 Kata

“Ciluk, baaa.” Shakila tengah mengajak triplet bermain sementara Julian mengantar Eza ke bandara untuk pulang. Pada akhirnya Eza pulang setelah Julian dan Shakila memberinya wejangan. Bukan hanya dirinya, tapi juga Arumi. Mereka pun akhirnya mengakhiri pertengkaran dan memutuskan menunda membuat adik untuk Davin. Gelak tawa triplet membuat hati Shakila terasa penuh. Rasanya, baru kemarin ketiga buah hatinya itu begitu mungil, tapi sekarang, mereka semakin tumbuh besar dan menggemaskan. Mereka sudah bisa tengkurap dan membalikkan badan sendiri. Shakila kembali mengajak triplet bermain dan mengajak mereka bicara. Meski mereka belum mengerti, tapi mereka seperti sangat senang dan tak mengalihkan perhatian dari Shakila. Beberapa saat kemudian, Julian telah kembali. Ia segera mencari Shak

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN