126

2125 Kata

Serapat-rapatnya bangkai di tutupi dan di sembunyikan suatu saat pasti akan terungkap. Entah dengan cara yang baik atau cara yang sangat buruk, seperti halnya kebohongan akan ada masanya kebohongan itu akan terungkap dengan caranya masing-masing. Kebohongan pertama yang terungkap tentang masalah tuduhan perselingkuhan Zahira dengan Zidan yang santer terdengar bahkan sampai semua orang tak henti-hentinya menghujat Zahira yang sebenarnya sama sekali tidak bersalah. Sedangkan kebohongan-kebohongan yang lain ikut terungkap terutama tentang rencananya dengan Johnny yang ingin melihat kehancuran Arkan. Sampai sekarang Arkan masih tidak habis pikir bagaimana bisa Zidan bisa sedendam itu padanya padahal hubungan mereka selama ini cukup baik dan sama sekali tak pernah memendam satu apapun. Ya

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN