"Arkan tolong jangan diam saja tolong beri kami jawaban, sebenarnya ada ala dengan bayi Zahira?!" Setelah dipanggil oleh dokter yang menangani bayi-nya di ruang NICU Arkan benar-benar tak mampu berkata-kata lagi. Sedih dia juga syok ketika dokter mendiaknosa putri kecilnya mengidap Penyakit jantung bawaan (PJB) atau congenital heart disease yaitu kelainan pada struktur dan fungsi jantung yang sudah ada sejak lahir. Kondisi ini dapat mengganggu aliran darah dari dan ke jantung, sehingga bisa berakibat fatal. Sampai sekarang tim dokter masih melakukan observasi pada bayi-nya untuk mengetahui dengan jelas jenis penyakit jangung bawaan yang di derita putrinya yang baru saja lahir. Arkan selalu meminta dokter untuk melakukan apapun yang terbaik untuk putrinya. "Putri kami mengidap kelainan

