Part 97

1441 Kata

“Jadi kamu mau bilang, kalau Frank yang sudah menipuku?” Tanya Sandira pada Sein. “Pria ini tidak mungkin bisa masuk ke dalam kamar pribadimu.” Lontar Sandira dengan bibir tersenyum mengejek. “Tentang mayat vampir! Dia yang mengirimkannya ke laboratorium.” Sein menunjuk Frank yang kini dalam kondisi terikat, pria itu masih berlutut di bawah kakinya. “Keluar dari kejadian di dalam kamarmu, kamu membawa Frank ke sini untuk menunjukkan hal itu? Kamu ingin mengalihkannya? Katakan apa tujuanmu datang ke sini?” Sandira merasa malas mendengar uraian dari Sein. Sudah jelas pria itu melakukan kesalahan padanya. “Aku melihat kamu sedang menyelidikinya, jadi aku membawa apa yang kamu cari.” “Peter? Kemarilah!” Panggil Sandira. “Kenapa?” Tanya pria tersebut, Peter sedang melangkah menuju ke ara

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN