Bab 67 - Dalang di balik Rumor #2

2066 Kata

“Kalian mengikutiku?” tanya Gavin pada tiga orang yang merupakan orang-orang kepercayaan Ruben. Satu orang sedang mengemudikan mobil, satunya di samping kursi kemudi dan satunya lagi duduk di samping Gavin. Jika bukan mengikuti memangnya apa lagi? Rasanya mustahil mereka kebetulan ada di restoran itu. Bahkan, berita perselingkuhan yang saat ini trending baru saja dirilis. Apa mereka sudah tahu akan terjadi kekacauan sehingga sengaja berjaga-jaga mengikuti? “Tidak mungkin secara kebetulan kalian ada di restoran itu, kan?” tanya Gavin lagi. “Kalian pasti mengikutiku,” sambungnya yakin. “Ya, kami memang mengikuti Anda, Pak.” “Untuk apa?” “Sudah lama kami begini. Hanya saja Anda tidak pernah menyadarinya.” “Sial. Untuk apa papa menyuruh kalian mengikutiku?” “Hanya untuk berjaga-jaga sia

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN