Obrolan Malam

1012 Kata

Sejak Niko bilang kalau dia ingin istrirahat dan meninggalkan Hiro berduaan dengan Navia, mereka berdua masih saja berbincang. Meskipun saat di rumah Hiro, keduanya sudah sering membahas banyak hal, tetapi malam ini terasa spesial, karena mereka berdua berada di rumah Navia. "Mas, istirahatlah. hari sudah larut, aku tahu, kamu pasti sangat lelah hari ini." Navia mengingatkan Hiro untuk segera pergi tidur. "Sebenarnya aku belum begitu mengantuk. Tapi, memang sebaiknya kita pergi tidur sekarang. Kamu juga butuh istirahat, Navia. Untuk hari ini, terima kasih. Jangan pikirkan hal sedih, supaya kamu tidur dengan tenang dan juga bermimpi indah." Hiro mengacak rambut Navia, gadis itu tersenyum tipis. "Pergilah ke atas, kamar kakakku belok ke kanan, jangan sampai salah, nanti Mas Hiro tersesa

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN