Terjebak situasi

1053 Kata

Surya segera menuju lokasi yang dishare Nando, ternyata mereka belum jauh meninggalkan ibu kota. Aya yang memaksa mereka segera pulang kampung setelah menerima ancaman dari Hans. Bukan karena takut, mungkin memilih menjauh akan menyelesaikan persoalan hati yang akan ia hadapi. Selama mereka masih punya kemungkinan bertemu. Ia pasti akan berharap. Satu jam Surya berhasil menemui Nando. Ia melihat Cahaya yang terbaring lemah. " Dia masih lemah bang " ucap Nando sambil memberikan tubuh Cahaya ke tangan Surya, Surya mengangkatnya dan membawanya ke dalam mobil. Nando dan Cahaya pulang pakai motor sementara adik dan ibunya naik kendaraan umum. Di perjalanan Nando merasakan pegangan kakaknya tidak kuat hingga ia menghentikan motor dan menghubungi Surya. Surya membawa Aya ke rumah sakit dan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN